21 Feb 2016

Menyimpan Halaman di Google Chrome Android

Menyimpan halaman web dengan Google Chrome Android untuk dibaca offline, adalah tip yang akan saya bagikan kali ini. Kenapa android, kenapa google chrome? Pokoknya karena banyak keuntungan dan kemudahannya. Baiklah kita mulai saja langkah – langkahnya sebagai berikut.


  1. Buka browser kesayangan kamu yaitu Google chrome android
  2. Silakan cari halaman website yang hendak kamu simpan
  3. Jika sudah silakan sentuh pojok kanan atas ( Bisa berbeda lokasinya tergantung device yang digunakan) Lebih jelasnya lihat gambar dibawah ini. Menyimpan halaman web dengan Chrome Android untuk dibaca offline
  4. Pilih Print…
  5. Ganti save to google drive dengan save as PDF, dan atur sesuai kebutuhan misal landcape atau yang lainnya
  6. Pilih save Menyimpan halaman web dengan Chrome Android untuk dibaca offline
  7. Pilih downloads Menyimpan halaman web dengan Chrome Android untuk dibaca offline
  8. selesai

Untuk membuka hasil simpan tadi kamu bisa menuju ke folder downloads pada explorer HP atau dari chrome siakan menuju tab downloads. Karena file hasil simpan tadi berbentuk PDF maka untuk dapat membukanya, ponsel kamu harus memiliki aplikasi pembuka dokumen PDF seperti open office , adobe reader atau yang lainnya. Menyimpan halaman web dengan Chrome Android untuk dibaca offline

Nah itu dia cara Menyimpan halaman web dengan Chrome Android untuk dibaca offline. 
Load disqus comments

0 comment